lama sekali tak menulis di blog terasa tangan makin gatal. 2014 perjalanan hidup berubah total dari dikota pelajar jogja berubah menjadi di samping kota besar yaitu bogor yang ternyata juga terpelosok jauh di Rumpin area. sekian lama ku berkutat dengan website dan sistem informasi berubah drastis perlahan-lahan ke dunia penerbangan baik UAV maunupun pesawat penumpang. …
Category: Kenangan
Mar 10
Terlena
Jul 16
merajut tawa dalam kenangan
sepi sunyi malam nan dingin kuteringat hangat pelukmu canda tawamu di hening istanaqu alam fikirqu melayang jauh seakan ku bersamamu kembali merajut tawa dan hangatmu tetes air berlinang di wajah semilir angin tak mengeringkan tetes air bayang hangatmu selalu dihati kugantungkan citaqu setinggi awan gelap dan berat langkah tak ku rasa ku …
Mar 22
malam kenangan
ketika sunyi ku pandang langit ketika senyap ku lihat rembulan ketika sepi ku tatap bintang ketika itu burung malam berkicau serentak ku palingkan wajah serentak ku lihat burung malam tak terasa begitu lama di sunyi malam tak terasa kenangan masih berbekas di hati malam dirimu panjang tak berbatas, ku ingin malam dirimu hangat bagai selimut, …
Jan 08
mentari pagi
Nov 06
Kenangan indah
Oct 16
Senyum
Mentari seolah begitu cepat terbangun Malam terasa begitu cepat pergi Silih berganti malam menjadi pagi Esok yang begitu cepat datang Mengapa dirimu begitu cepat Bisakah malam tambah 1 jam saja Atau pagi mengalahlah 1 jam Waktu tak pernah bergeser Perlahan tapi pasti silih berganti Perjalanan yang akan jauh disana Senyuman manis di pagi itu akan …
Aug 13
Rembulan
Semalam ku melihatmu dalam kesunyian Begitu indah cahaya di wajahmu yang penuh bersinar Tak tergores cacat di wajahmu Menghiasi malam indah nan syahdu Rembulan kini telah purnama lagi Terasa baru kemarin purnama ku bertemu dikau Sunyi mu selalu menemaniku Menghiasi malam indah ini Waktu terus berjalan seolah kau berlari Rembulan menjadi saksi perjalanan ini Liku …
Aug 07
Seindah mentari
Pagi itu mentari bersinar terang Tapi mengapa begitu dingin terasa Ada sesuatu terasa hilang Apakah itu ku tak tau Secercah cahaya mentari begitu indah Tapi ku tak mampu menikmatinya Ada apakah ini Sesuatu yang tak ku tahu Melintas sejenak di alam fikirku Termenung sejenak teringat sebuah masa Melihat sesosok yang begitu indah Melihat kenangan yang …
May 27
5 tahun lalu
Masih terngiang dalam kenangku Masih terekam erat dalam fikirku Ketika pagi itu 5 tahun yang lalu Ketika tiba-tiba jogja bergoyang kencang Tak tau apa dikata Ibu lupa anaknya Orang bak dedaunan berhamburan Tak jelas arah tak jelas tujuan Ini baru guncangan sedikit Bagaimana jika ini guncangan maha dasyat penghancuran dunia Ntah akan seperti apa manusia …